Text
Life is Short, Make it Great : Hidup Ini Singkat Jangan dibuat Berat
Zaman sekarang, kita harus mempunyai keahlian dan kemampuan yang dapat mendukung pencapaian kesuksesan. Jika kita merasa mempunyai banyak kekurangan, perbaikilah! Jangan mengalah pada keadaan. Ingatlah, bahwa selalu ada jalan jika ada kemauan.
Anda dapat memulainya dengan memperbaiki visi dan misi hidup. Kemudian, susunlah tujuan dan prioritas hidup Anda. Di sinilah prinsip-prinsip Dale Careneige akan membantu Anda mencapai keseimbangan hidup dan pekerjaan produktif.
B00442 | 153.8 DAL l | My Library (100) | Available |
No other version available